detikFinance
Waskita Karya akan Bangun Jembatan Atas Laut Rp 5 Triliun di Kalimantan
PT Waskita Karya Tbk mendapat proyek pembangunan jembatan di atas laut sepanjang 5 Km. Proyek jembatan ini menghubungkan Kota Balikpapan dan Penajam di Kaltim.
Jumat, 23 Mei 2014 18:22 WIB







































