Series Loki akan dirilis di Disney+ di bulan Juni. Penampilan God of Mischief alias si dewa tukang onar itu diperlihatkan lebih rinci di trailer yang baru.
Jurnal kedokteran The Lancet mengkritik keras pemerintah India. Mulai dari menganggap pandemi sudah berakhir hingga kebijakan merespons gelombang kedua Corona.
Ada jutaan konten video berbeda di YouTube. Salah satunya konten tutorial menangis yang dibuat pria ini dengan cara memotong bawang lewat 11 video di YouTube.
Critics' Choice Awards ke-25 digelar pada Minggu (12/1) di California, Amerika Serikat. Taye Diggs didapuk menjadi pemandu acara ajang penghargaan tersebut.