detikNews
Tarif Angkutan Umum di Yogya Merangkak Naik
Meski pemerintah belum memutuskan kenaikan tarif angkutan umum, hampir semua angkutan umum di wilayah Yogyakarta dan sekitarnya sudah menaikkan ongkos.
Senin, 03 Okt 2005 12:50 WIB







































