Sepakbola
Konsentrasi dan Kerja Keras Kunci Kemenangan Bali United atas Persib
Bali United sukses mempermalukan Persib Bandung 2-0 pada lanjutan Liga 1 2019. Kemenangan itu diraih Bali United berkat konsentrasi dan kerja keras para pemain.
Sabtu, 27 Jul 2019 00:12 WIB







































