Dell merilis beberapa monitor baru dari seri Ultra Sharp, salah satunya adalah UP3221Q, yang tampaknya bakal menjadi pesaing dari Apple ProDisplay XDR.
Sejumlah televisi Samsung telah mengadopsi micro LED. Teknologi ini dianggap telah mentransformasi peran televisi karena kemampuan yang dihadirkannya, apa saja?
LG kembali menghadirkan solusi media penampil digital untuk pasar komersial. Mereka membuatnya tanpa kabel dan melengkapinya dengan kecerdasan buatan alias AI.