Paduan waffle dan ayam goreng tepung sudah lebih dulu populer di Amerika. Kini di Los Angeles hadir Waffle Pizza yang menggunakan bacon, udang, hingga bulgogi sebagai topping waffle. Yummy!
Jika biasanya milkshake disajikan dalam gelas bentuk bundar, Sonic membuatnya berbeda. Milkshake dan toppingnya sengaja dibuat kotak agar tampil cantik di Instagram!
Semangkuk bubur hangat bisa jadi santapan enak di malam hari. Warung ini punya racikan bubur gurih berpelengkap cheese stick renyah. Tak ketinggalan es teler segar dengan isian kopyor. Nikmat!
Di akhir pekan ini Transmart Carrefour menawarkan berbagai barang groseri seperti Beras Si Pulen Long Grain Crystal 5kg dengan harga promo Rp 92.300 per kantong