Motif Unik Batik Nyere Bernilai Jual Tinggi
Ragam motif batik sudah tidak terhitung jumlahnya. Mulai dari motif tradisional yang memiliki makna dalam, hingga motif kontemporer yang lebih bebas berekspresi. Batik nyere yang saat ini sedang dipopulerkan di Babakan Ciamis, Bandung juga memiliki motif unik.
Selasa, 08 Jan 2013 11:43 WIB







































