Kebakaran melanda rumah lansia di Dusun Sindangjaya, Ciamis. Api diduga akibat konsleting listrik, kerugian diperkirakan Rp 50 juta. Tidak ada korban jiwa.
DJ di Medan, Parlin Sembiring, ditetapkan tersangka setelah menabrak pengemudi becak hingga tewas. Kecepatan tinggi dan alkohol terlibat dalam kecelakaan.
Presiden Prabowo mengumumkan Indonesia akan memiliki mobil buatan sendiri dalam tiga tahun. Tapi, siapkah Indonesia membangun ekosistemnya dari hulu ke hilir.
Dua orang tewas setelah pesawat kargo yang mendarat di Hong Kong bertabrakan dengan kendaraan darat, dan tergelincir dari landasan pacu, hingga nyebur ke laut.
Pemerintah berikan diskon 50% tarif listrik untuk 81,4 juta pelanggan selama Januari-Februari 2025. Sisa token listrik tetap berlaku setelah promo berakhir.
Menteri Lingkungan Hidup Hanif Faisol Nurofiq mendukung arahan Presiden Prabowo untuk menggunakan mobil Maung Pindad sebagai kendaraan dinas resmi menteri.