detikInet
Menengok Pendidikan Formal S1 Fotografi
Fotografi bisa digiring ke arah yang lebih serius, bukan sekadar hobi. Buktinya, saat ini telah ada program studi Fotografi untuk mencetak fotografer profesional dengan gelar Sarjana Seni.
Sabtu, 03 Mar 2012 12:50 WIB







































