Sepakbola
Piala AFF: Cedera dan Dugaan COVID-19, Myanmar cuma Punya 13 Pemain
Sebanyak 14 pemain Myanmar terancam absen pada matchday pertama Piala AFF 2020 kontra Singapura, Minggu (5/12/2021), karena masalah cedera dan dugaan COVID-19.
Sabtu, 04 Des 2021 20:45 WIB