detikHealth
Berbekal 1 Sperma, Suami Istri Ini Akhirnya Punya Anak
Sepasang suami istri di Ohio mengalami gangguan kesuburan di mana sel sperma dan sel telur dari kedua pasangan sangat sedikit. Namun pasangan ini berhasil memiliki anak hanya dengan satu buah sel sperma.
Kamis, 26 Jan 2012 11:00 WIB







































