detikNews
Gubernur Jadi Saksi Korupsi PON, Pejabat Pemprov Riau Pindah 'Kantor'
Hari ini, para pejabat penting Pemprov Riau mendadak 'berkantor' di Pengadilan Negeri Pekanbaru. Mereka menyimak keterangan gubernur yang menjadi saksi kasus korupsi PON.
Selasa, 07 Agu 2012 12:58 WIB







































