Karier Ferdy Sambo sebagai polisi berakhir kelam. Sambo dipecat dari Polri usai terlibat kasus pembunuhan berencana Brigadir Yosua Hutabarat atau Brigadir J.
Lokasi eksekusi mati Gembong G30S PKI Letkol Untung pada 1967 silam masih menjadi teka-teki. Dikabarkan ia ditembak di Lembang, tapi di mana persisnya?