detikSport
Sharapova vs Henin di Final
Dua bintang unggulan, Maria Sharapova dan Justine Henin-Hardenne sukses melaju ke babak puncak Grand Slam AS Terbuka. Keduanya pun akan saling berhadapan di final.
Sabtu, 09 Sep 2006 05:18 WIB







































