detikNews
JK Apresiasi Koalisi dengan PDIP
Bagi Ketum Partai Golkar, Jusuf Kalla, koalisi pun harus dilakukan karena syarat Pilpres berat bagi parpol yang akan mengajukan capres. Tawaran koalisi dengan PDIP pun diapresiasi oleh JK.
Senin, 20 Okt 2008 14:29 WIB







































