detikNews
Wow! Inggris Gelontorkan Rp 73,8 M untuk Kelompok Pemberontak Suriah
Otoritas Inggris menggelontorkan dana 5 juta poundsterling (Rp 73,8 miliar) untuk kelompok pemberontak Suriah. Dana ini untuk membeli peralatan komunikasi dan suplai medis bagi pemberontak.
Jumat, 10 Agu 2012 17:35 WIB







































