detikFinance
Sampoerna Agro Siapkan Rp 600 M Untuk Ekspansi
PT Sampoerna Agro Tbk berencana melakukan ekspansi senilai Rp 600 miliar untuk perluasan lahan sawit 15.000 hektar dan pembangunan pabrik baru.
Jumat, 14 Mar 2008 12:46 WIB







































