Sepakbola
'Madrid yang Tertekan, Bukan Barca'
Ada ekspektasi besar pada Barcelona di musim ini setelah sukses besar mereka di musim lalu. Meski begitu Gerard Pique mengatakan bahwa tekanan lebih pada Real Madrid yang memboyong sejumlah megabintang.
Rabu, 26 Agu 2009 09:30 WIB







































