detikNews
Banjir di Benhil Surut, Listrik Tetap Padam
Banjir akibat hujan deras yang sempat menggenangi daerah Bendungan Hilir, Jakarta Pusat, sejak malam tadi sudah mulai surut. Namun di sebagian wilayah Benhil, listrik masih tetap padam.
Selasa, 26 Okt 2010 07:57 WIB







































