Sepakbola
Drogba Dua Gol, Chelsea Hajar Boro
Didier Drogba kembali menjadi bintang kemenangan Chelsea. Striker Pantai Ganding itu menyumbang dua gol saat The Blues menghajar Middlesbrough 3-0 di Stamford Bridge, Sabtu (10/2/2007) WIB.
Minggu, 11 Feb 2007 01:01 WIB







































