detikSport
'Menata Olahraga, Kok Dibilang Diskriminasi'
Menpora Adhyaksa Dault menyesalkan permohonan uji materi terhadap Pasal 40 UU No 3 Tahun 2005 tentang Sistem Keolahragaan Nasional, terutama dengan tuduhan adanya diskriminasi.
Kamis, 31 Jan 2008 18:05 WIB







































