Sepakbola
Zabaleta Cedera Lutut Lagi
Ada kabar buruk di balik kemenangan telak yang didapat Manchester City atas Crystal Palace. Bek kanan City, Pablo Zabaleta, harus ditandu keluar akibat cedera lutut.
Kamis, 29 Okt 2015 12:52 WIB







































