detikNews
Villas-Boas harapkan hukuman untuk Inter
Manajer Tottenham Hotspur Andre Villas-Boas berharap UEFA menjatuhkan sanksi terhadap Inter Milan karena pendukung mereka berlaku rasis terhadap pemainnya.
Jumat, 15 Mar 2013 08:59 WIB







































