detikFinance
Presiden Minta Tak Ada Kepanikan Agar Dampak Minimal
Presiden SBY meminta agar tidak ada kepanikan yang tak perlu berkaitan dengan kondisi pasar finansial yang sedang bergolak. Hal itu penting agar dampak dari semua masalah sektor finansial ini bisa diminimalkan.
Kamis, 09 Okt 2008 20:33 WIB







































