detikHealth
Masih Mengancam, Hepatitis Diajukan Indonesia Jadi Resolusi WHO
Meskipun bisa dibilang penyakit lama, penyakit hepatitis masih menjadi ancaman dunia. Di Indonesia sendiri kasus penyakit hepatitis yang disebabkan oleh infeksi virus masih terhitung besar.
Jumat, 20 Jul 2012 17:05 WIB







































