detikFood
Nyam! Gurih Enak Besengek Daging dan Rawon Khas Jawa Timur
Jawa Timur menjadi salah satu wilayah Indonesia yang terkenal akan hidangan berbahan daging sapi. Selain cingur yang dijadikan rujak, jeroan dan daging sapi pun banyak diolah menjadi hidangan manis hingga pedas.
Minggu, 05 Okt 2014 11:42 WIB







































