detikNews
Peringati Hari Pelajar Sedunia, Mahasiswa Yogya Tuntut Pendidikan Gratis
Mahasiswa yang tergabung dalam Serikat Mahasiswa Indonesia Yogyakarta menggelar aksi demo memperingati Hari Pelajar Sedunia yang jatuh hari ini. Mereka menolak kapitalisasi pendidikan dan menuntut pendidikan murah untuk rakyat.
Rabu, 20 Nov 2013 12:30 WIB







































