detikNews
Kapal Diimbau Tak Dekati Lokasi Pipa Gas Bocor di Perairan Banten
Sebuah pipa gas mengalami kebocoran di Perairan Banten, Laut Bojonegara, Serang. Kapal yang berlayar di sekitar perairan Banten diimbau tak mendekati lokasi.
Senin, 09 Jul 2018 13:50 WIB







































