Budiman telah dimintai klarifikasi oleh DPP PDIP soal pertemuannya dengan Prabowo. PDIP mengungkap tujuan pertemuan itu bukan untuk menyatakan dukungan.
Ugrasena mengaku keberhasilan Cak Imin mempertahankan sekaligus memperkuat PKB sebagai partai pluralis membuatnya mendukung Cak Imin menjadi pemimpin Indonesia.
Politikus PDIP Budiman Sudjatmiko menyambangi kediaman Ketum Partai Gerindra Prabowo Subianto, Selasa (18/7) malam, di Jalan Kertanegara, Jakarta Selatan.