detikNews
Kisah Gayatri 'Si Anak Ajaib', dari Kalkulator Berjalan hingga Motivator Sahabat
Gayatri Wailisa gadis remaja yang menguasai 14 bahasa ini meninggal akibat pendarahan otak saat sedang olah raga. Mega, salah satu sahabat dekat Gayatri, mengisahkan kenangan yang pernah dilalui bersama.
Jumat, 24 Okt 2014 12:41 WIB







































