detikNews
Melihat-lihat Kuda Tunggangan Polisi yang Dipakai Dalam Pengamanan DPR
Polisi menerjunkan 10 ekor kuda pada pengamanan pelantikan anggota DPR RI di Gedung DPR, Senayan. Salah satunya merupakan kuda yang turut mengamankan kerusuhan masa reformasi kurun tahun 1997-2000.
Rabu, 01 Okt 2014 17:29 WIB







































