detikHot
Elton John Siapkan Serial Drama Musikal
Musisi kawakan Elton John menapaki tahun baru 2015 dengan sebuah karya film. Sebuah serial drama dengan konsep drama musikal kabarnya sedang dipersiapkan Elton.
Kamis, 29 Jan 2015 15:23 WIB







































