Ricky Nelson akan memulai debut kepelatihannya di Liga 1 saat melawan Persija Jakarta. Dia bicara banyak tentang tim Macan Kemayoran sampai hobi musiknya.
Madonna berencana akan tinggal di kota Lisbon secara permanen. Bintang pop itu ingin pindah demi membantu anaknya mengejar cita-cita sebagai pesepakbola.
Karyawan kontraktor proyek pemkot Surakarta diwajibkan menjadi peserta BPJS Ketenagakerjaan. Hal ini karena tingginya risiko kerja di bidang konstruksi.