Kabakamla RI Laksdya TNI Aan Kurnia melepas kendaraan pengangkut bantuan ke Lumajang, Jawa Timur. Kendaraan itu berisi bantuan bagi korban erupsi Semeru.
Bakamla RI menangkap kapal ikan asing berbendera Vietnam yang sedang mencuri ikan. Kapal milik Vietnam itu ditangkap di perairan Natuna Utara, Kepri, hari ini.
Kapal asing kerap kali nyelonong memasuki zona penangkapan ikan di Indonesia. Menteri KP Sakti Trenggono memiliki strategi untuk mengantisipasi hal ini.