BNPB menerima informasi ketinggian tsunami di Donggala ada yang mencapai 7 meter. Peristiwa itu terjadi di Kecamatan Banawa, yang ada di pesisir pantai.
LAPAN menyajikan data penginderaan jauh untuk mengetahui situasi di wilayah Palu, Sulawesi Tengah pascagempa berkekuatan magnitudo 7,4 dan gelombang tsunami.
BMKG mengungkapkan gempa 7,4 Magnitudo yang terjadi di Donggala, Sulteng, pukul 17.02 WIB atau 18.02 Wita bukan gempa susulan dari gempa yang sebelumnya.