Akhir November, Surabaya Baru Masuki Musim Hujan
Warga Surabaya nampaknya masih harus bersabar untuk menikmati udara sejuk. Karena musim hujan diperkirakan baru akan mengguyur, akhir November nanti.
Kamis, 27 Sep 2007 09:59 WIB







































