Sepakbola
Wenger Berharap Pemainnya Loyal
Terlalu sering kehilangan pemain didikannya membuat manajer Arsenal Arsene Wenger gerah. Untuk itu ia menyerukan agar para pemain Arsenal bersedia untuk tetap bertahan di klub tersebut, apa pun yang terjadi.
Selasa, 24 Feb 2009 06:00 WIB







































