detikNews
Tolak Kenaikan Harga BBM, Mahasiswa Medan Demo Bawa Motor Mogok
Sekitar 400 mahasiswa dari berbagai perguruan tinggi menggelar demonstrasi menolak kenaikan harga BBM dengan membawa serta sepeda motor yang mogok, yang menggambarkan ketidakmampuan membeli BBM.
Rabu, 21 Mar 2012 13:16 WIB







































