detikFinance
Giliran Naik Malah Sedikit, Ini Rincian Harga Emas Sabtu 25 September
Harga emas Antam hari ini akhirnya naik. Harga emas batangan 24 karat itu hari ini dipatok Rp 918.000 atau naik hanya Rp 1.000 dibandingkan kemarin.
Sabtu, 25 Sep 2021 09:30 WIB







































