Berita minggu ini yang jadi sorotan adalah kasus prostitus Hana Hanifah. Selain Hana Hanifah ada beberapa artis lainnya yang tersandung kasus prostitusi.
Polres Metro Jakarta Pusat menyiapkan strategi untuk memberantas peredaran gelap narkoba. Salah satunya dengan gencar melakukan penindakan terhadap bandar.
Polisi mengungkap peredaran sabu 1,1 ton jaringan Timur Tengah yang dikendalikan narapidana Lapas Cilegon. Petugas menemukan 18 paket sabu dari kamar pelaku.