Wakil Ketua MPR Hidayat Nur Wahid apresiasi Presiden Joko Widodo yang telah menegaskan sikap Indonesia tidak akan melakukan normalisasi hubungan dengan Israel.
Aksi 1812 di depan Istana Merdeka tak berjalan sesuai rencana. Belum sempat sempat tuntutan, massa aksi sudah dibubarkan polisi karena menimbulkan kerumunan.