detikNews
Imbauan Kapolri Tito Terkait Demo: Jangan Memprovokasi dan Terprovokasi
Kapolri Jenderal Tito Karnavian menginstruksikan kepada personel polisi untuk mengamankan dan melindungi pengunjuk rasa agar aksi berlangsung tertib dan damai.
Jumat, 04 Nov 2016 09:24 WIB







































