detikNews
Sertijab Kepala BNPB, Ganip Warsito: Kinerja Mayjen Suharyanto Tidak Ada Cacat
Letjen TNI Ganip Warsito menyerahkan jabatannya sebagai Kepala BNPB kepada Mayjen TNI Suharyanto. Ganip yakin Suharyanto dapat mengemban tugas dengan baik.
Rabu, 17 Nov 2021 21:53 WIB