detikNews
Duet Jokowi-JK Bak Matahari dan Bulan
Nama JK dan Mahfud semakin santer digadang-gadang sebagai sosok yang layak mendampingi Jokowi pada pilpres 2014. Di beberapa kalangan, JK dinilai lebih ideal untuk mendampingi Gubernur DKI itu.
Kamis, 08 Mei 2014 11:47 WIB







































