Tawuran antarpelajar terjadi di perbatasan Tebet, Jakarta Selatan, dan Kampung Melayu, Jaktim. Dua kelompok saling serang dengan batu hingga senjata tajam.
Pelaksanaan uji coba road bike di Jalan Layang Non Tol (JLNT) Kp Melayu-Tanah Abang masih dilakukan. Minggu pagi, suasana JLNT tampak ramai pengguna road bike.