detikNews
Bupati Situbondo Dipolisikan Terkait Maraknya Penambangan Liar
Bupati Situbondo H Dadang Wigiarto dilaporkan ke Mapolres Situbondo. Orang nomor satu di Pemkab Situbondo itu dinilai membiarkan praktik penambangan liar (illegal mining) yang marak di Situbondo.
Senin, 27 Okt 2014 18:08 WIB







































