detikFinance
Kiwoom Securities: Aksi Jual Asing Mulai Berkurang
Positifnya Dow Jones dan bursa dunia dapat memberikan dukungan menjelang rapat penentuan BI Rate. Kami memperkirakan IHSG akan bergerak di area yang positif hari ini.
Kamis, 11 Apr 2013 08:35 WIB







































