detikFinance
Saham Bank Kelas Berat Terkoreksi, IHSG Stagnan
IHSG menipis 1 poin akibat koreksi tajam di saham-saham bank kelas berat. Menguatnya saham-saham properti belum mampu mengangkat indeks ke zona hijau.
Selasa, 14 Feb 2012 12:09 WIB







































