detikNews
IGD RSUD Soedarsono Pasuruan Kembali Dibuka, 11 Nakes Jalani Tes Swab
IGD RSUD dr R Soedarsono Kota Pasuruan dibuka setelah 24 jam ditutup karena seorang nakes terpapar COVID-19. Sementara belasan orang kontak erat dites swab.
Sabtu, 08 Agu 2020 20:25 WIB







































