Batu kali yang dicat warna-warni di Sungai Amprong, Malang menuai kontroversi. Kata Camat setempat, pengecatan disebut untuk menghindari penambangan liar.
Taman Impian Jaya Ancol bukan hanya tempat bermain. Tapi juga destinasi edukasi bagi anak-anak. Salah satunya adalah Faunaland yang punya hewan langka.
Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) melakukan peninjauan ke Gunung Rakutak, Kabupaten Bandung. Lokasi hutan saat ini sudah gundul dan rusak.
Histeria massa membuncah menyambut kedatangan Presiden Jokowi di satu desa di Pandeglang Banten. Sampai-sampai, seorang ibu terpeleset nyemplung embung.
Istri-istri para jenderal pahlawan revolusi pernah mengalami kesulitan ekonomi. Istri Ahmad Yani sempat berjualan gaplek demi membiayai hidup anak-anaknya.